Wednesday, December 25, 2013

Jasa Sewa Genset untuk acara/event besar



First State Politics~ Halo semua,apa kabar?Semoga baik-baik saja,ya.Saya kembali lagi dalam postingan yang berlabelkan ‘review’ dan topik review kita kali ini ialah mengenai Jasa Sewa Genset untuk acara/event besar.Berikut reviewnya :

Jasa Sewa Genset merupakan salah satu jenis layanan jasa yang sering digunakan oleh mereka yang ingin mengadakan acara-acara besar,seperti seminar atau pernikahan.Nah,mengapa?Soalnya,saat menyelenggarakan acara besar pasti juga dibutuhkan supplai energi listrik yang besar pula.

Apalagi acara itu merupakan acara penting,pasti kita tak ingin terjadi kendala,ya kan?Seperti halnya yang sering terjadi di Kota-Kota besar layaknya jakarta,maka pemadaman listrik akan terjadi secara bergilir guna mengantisipasi minimnya persediaan daya listrik PLN. 

Sewagenset kembali menjadi solusinya.Apalagi sekarang banyak perusahaan sewa genset yang menyewakan genset berkapasitas daya mulai dari 20 KVA sampai 2000 KVA.Dengan berbagai jenis genset disediakan untuk disewakan,mulai dari generator system sampai Genset Silent disediakan dalam merk-merk terkenal.

Keuntungan menggunakan layanan Jasa Sewa Genset
Nah,dari tadi kita membahas mengenai Jasa Sewa Genset,tahu nggak kelebihan kalau kita menggunakan layanan jasa sewa genset?Kalau nggak,berikut kelebihannya :
  • Harga sewa memang lebih murah daripada kita membelinya sendiri.
  • Tidak perlu biaya maintance (pemeliharaan)karena geset itu adalah genset sewaan
  • Biaya Distribusi biasanya ditanggung oleh perusahaan jasa sewa genset
  • Biaya penginstallan Genset sudah ditanggung oleh perusahaan jasa sewa genset itu sendiri.
Ok,pada akhirnya,saya menyarankan untuk menyewa gensetdi perusahaan Sewa genset yang bukan hanya menawarkan harga murah tapi tidak berkualias apalagi harga mahal dengan kualitas buruk.Tapi sewalah genset hanya pada perusahaan layanan jasa sewa genset yang memiliki harga murah,namun memiliki kualitas yang bukan murahan.Dan,saat menyewa genset,pilihlah penyedia layanan sewa genset yang terkenal sudah ahli dalam bidangnya.